CARA MEMBUAT HALAMAN TOS PADA BLOG/WEBSITE - pada kesempatan kali saya akan mecoba membagikan tutorial tentang membuat form TOS pada blog/website. para blogger-blogger profesional juga mengatakan bahwa halaman TOS menjadi salah satu syarat google adsense. sepert Desclaimer, About, dan Contact
tetapi, halaman TOS bukanlah syarat dari google adsense hanya saja memiliki sebuah halaman TOS menunjukkan bahwa ada syarat yang harus di patuhi bagi pembaca anda.
baca juga : CARA MERAMPINGKAN ALEXA BLOG DENGAN CEPAT
apa itu TOS / Terms Of Service
pengertian dari TOS atau terms of service adalah sebuah perjanjian pembaca dan ketentuan pembaca yang sudah tertulis di dalam blog atau page. perjanjian atau persetujuan ini guna itu mematuhi peraturan-peraturan yang telah di tetapkan oleh pemilik blog. agar nantinya, pembaca tidak menyalahi aturan demi aturan yang telah di tetapkan.
untuk membuat terms of service tidak terlalu sulit dan ribet. karena, terms of service bisa di buat dengan service generator. kita cukup menigisikan formulir terms of service dan TOS anda akan di buat secara otomatis.
CARA MEMBUAT TOS / TERMS OF SERVICE
sebelum membuat terms of service data yang di butuhkan adalah contact person/ contact us. dimana, sudah menjadi persyaratan terms and service yang telah di setujui.
cara membuatnya juga mudah kok
pertama : kunjungi situs generator Privacipoliceonline.com dan kemudian klik TOS generator.
kedua : isikan data diri anda di form yang telah di sediakan.
- - Isi dengan Judul blog Anda
- - Isi dengan Alamat situs Anda
- - Isi dengan Contact Us yang telah Anda buat tadi.
- - Isi dengan Alamat Email Anda.
- - Company Name isi Nama Perusahaan Anda
- - Mailling Address isi dengan Alamat Anda
- - Untuk yang lain tidak usah di isi
- - Lihat Gambar dibawah ini:

ketiga : setalah semua form di isi dengan benar, klik tomobol Generate HTML dan akan muncul kode HTML yang siap untuk di masukkan di from blogger anda.

setelah anda mendapatkan Kode Html, langusng pasangkan di blog anda seperti tutorial di bawah ini :
CARA MEMBUAT HALAMAN TOS DI BLOGSPOT
pertama : silahkan masuk ke blogger anda dan pilih page - new page
kedua : setelah masuk ke page add new blogger, ganti tombol compose menjadi tombol HTML "tombol HTML loo yaa".
- - isikan judul page "TOS"
- - pastekan kode HTML tadi di form bawahnya
- - publish

- - jadi deh.
oke lah sampai di sini dulu, semoga membantu dan selamat mencoba.